MALIOBORO
HALO GAISS!!!!
sekarang kita akan berkunjung ke salah satu iconic nya kotaa jogja nih dan menjadi tempat berkumpulnya para wisatawan yang berkunjung ke jogja dan menjadi list wajib kalau ke jogja yaitu MALIOBORO
jadi malioboro ini bukan hanya tempat pusat perbelanjaan yaa tetapi juga jadi jantungnya budaya yogyakarta, karena kita bisa merasakan langsung kehidupan kota dengan segala nuansanya disini.
malioboro ini salah satu jalan terkenal di yogyakarta.
yang menjadi pusat perbelanjaan, budaya, dan pariwisata. jalan ini sangat populer dikalangan wisatawan dan penduduk lokal karena menawarkan berbagai macaam atraksi mulai dari barang barang tradisional hingga kuliner khas
DAYA TARIK MALIOBORO
1.PASAR DAN TOKO OLEH OLEH
2.KULINER KHAS MALIOBORO
3.PEMANDANGAN MALAM YANG MENAWAN
4. TRANSPORTASI TRADISIONAL
5. GEDUNG BERSEJARAH
TIPS BERKUNJUNG KE MALIOBORO
1. waktu yang tepat : karena malioboro ini selalu rame terutama pada akhir pekan dan liburan.untuk menghindari keramaian disarankan datang pada pagi atau sore hari karena pada malam hari sudah pasti rame dan padat
2. berhati hati pada penawaran: sebaagai besar pedagang di malioboro menaawarkan barang dengan harga yang bisa di tawar, jadi jangan ragu untuk menawar
3. perhatikan cuaca saat ingin berkunjung ke malioboro : karena sebagian besar kegiatan berlangsung di luar, ppastikan membawa payung atau topi jika berkunjung pada musim panas
4. kenyamanan berbelanja: di malioboro tersedia mall dan pasar jika mempunyai budget yang lumayan bisa berkunjung dan membeli oleh oleh di mall.
di malioboro juga terdapat banyak tukang foto yang menawarkan jasanya dengan hasil yang sangat bagus dan bisa menjadi kenang kenangan dengan harga yang terjangkau dan juga menggunakan baju adat kapan lagi kan hehheh
oiyaaa untuk akses ke malioboro ini sangat terjangkau sekali ya teman teman
>LOKASI MALIOBORO TERLETAK DI PUSAT KOTA YOGYAKARTA, SSANGAT MUDAH DIJANGKAU DARI BERBAGAI TEMPAT WISATA UTAMA DI KOTA
>TRANSPORTASI UMUM BISA MENGGUNAKAN ANGKUTAN UMUM SEPERTI BUS TRANS JOGJA ATAU TAKSI, ATAU BERJALAN KAKI JIKA MENGINAP DI SEKKITAR PUSAT KOTA
Komentar
Posting Komentar